Rabu, 17 November 2010

autis,hiperaktif mudah dengan Al Qur'an


Segala puji hanya milik Allah SWT yang telah berfirman didalam Kitab-Nya yang muhkam (akurat):

Hai manusia, Sesungguhnya Telah datang kepadamu pelajaran dari Tuhanmu dan penyembuh bagi penyakit-penyakit (yang berada) dalam dada dan petunjuk serta rahmat bagi orang-orang yang beriman. (QS. Yunus [10] : 57)

“Dan apabila aku sakit, Dialah yang menyembuhkanku.” (QS. Asy-Syu’ara’ [26] : 80)

“Dan kami turunkan dari Al Quran suatu yang menjadi penawar (obat) dan rahmat bagi orang-orang yang beriman...”.(QS. Al Isra’ [17] : 82)

Semoga sholawat dan salam senantiasa tercurahkan kepada hamba dan utusan-Nya, Muhammad saw yang pernah bersabda:

“Berobatlah, wahai para hamba Allah!, Sesungguhnya Allah tidak menurunkan suatu penyakit, melainkan Dia menurunkan obatnya pula.”(HR. Abu Dawud, Nasa’i, Tirmidzi, dan Ibnu Majah dari jalur sahabat Usamah bin Syarik).

Dewasa ini masalah kesehatan menjadi topik yang cukup hangat dibicarakan, semakin beragamnya jenis penyakit dan semakin banyaknya jumlah penyakit menambah kuat alasan untuk menyinggung masalah kesehatan. Tidak hanya berkisar pada permasalahan fisik belaka, namun juga menyentuh problematika psikis/kejiwaan.

Ø Apakah hal ini merupakan suatu musibah, ujian atau cobaan?.

Ø Bagaimanakah sikap kita, apakah bersabar dan ikhtiar atau malah ingkar terhadap takdir dan qadaNya?

Saya harapkan anda membayangkan atau mencoba sendiri (beberapa jam saja) untuk berperilaku cara berkomunikasi tidak normal. Entah itu diam seribu bahasa, bicara cepat tak henti-hentinya, bicara dengan cara pelat (cedal), bicara tanpa menggunakan suara, berperilaku seperti autis - hiperaktif atau apasajalah yang membuat orang lain tidak mengerti maksud dan tujuan anda yang menarik perhatian itu. Setelah anda mencoba apa yang dirasakan oleh anda :

Ø Enakkah cara anda berkomunikasi seperti itu?

Ø Mengertikah orang lain dengan cara bicara anda?

Ø Apakah berpengaruh terhadap aktivitas anda yang lain?

Mungkin akan lebih banyak lagi pertanyaan-pertanyaan yang terkait dengan hal tersebut di atas. Dan bagaimanakah jika hal tersebut terjadi pada lingkungan anda (apakah itu lingkungan kerja, sekolah, pada anak didik anda, tetangga, teman dekat, family dsb, atau mungkin keluarga anda sendiri).

Ø Dapatkah anda berkomunikasi dengannya?

Ø Mengertikah anda dengan maksud dan tujuan yang diucapkannya?

Ø Ada rasa ibakah anda pada mereka yang mengalami gangguan berbicara/berkomunikasi itu?

Ø Pedulikah anda pada mereka?

Terkejut, bingung, cemas, khawatir, belum siap untuk menerima dengan kondisi yang ada, dsb menyatu yang seakan tidak percaya dengan kenyataan yang didengar ketika salah seorang anggota keluarganya didiagnosa “autis – hiperaktif”. Berbagai informasipun dicari, berbagai upaya penangananpun dilakukan, bahkan pengorbanan tenaga dan harta bendapun siap digadaikan demi sebuah harapan kesembuhan “sang buah hati tercinta.

Gangguan pemusatan perhatian dengan hiperaktivitas merupakan keluhan yang sering disampaikan guru maupun orang tua dikarenakan anak tidak dapat diam, terdapat suatu keadaan aktivitas motorik yang berlebihan dan bersifat khronik, serta sulit untuk memusatkan perhatian. Diperkirakan terdapat lebih kurang 3% - 5% pada anak-anak prapubertas dan lebih kecil pada usia selebihnya.

Anak autis – hiperaktif sering juga menderita specific learning disability. Guru dan orang tua sering mengeluh bahwa anak tersebut sering memperlihatkan suatu tingkah laku yang kurang dapat diterima bila diberikan suatu tugas. Anak tersebut baik di rumah atau di sekolah sukar diberi sisiplin oleh orang tuanya maupun oleh gurunya.

Hal ini mungkin disebabkan karena anak tak dapat menjalankan tugas sebagai akibat gangguan belajar.

Richard Lewis menggambarkan seorang anak hiperaktif sebagai berikut: “anak tersebut cenderung hiperaktif, impulsive, apa yang diperbuatnya tidak dapat dicegah”.

Ia cepat berpindah dari satu tempat ke tempat lain disekitarnya yang tidak mudah. Perhatiannya juga cepat berpindah dari satu obyek ke obyek yang lain. Ia selalu seolah-olah ingin tahu, inisiatif banyak tetapi pada umumnya tugasnya tidak dilaksanakan sampai selesai dan terarah.

Leon Eisenberg juga melukiskan gejala hiperaktif. Bila dipandang dari segi motorik anak tersebut selalu bergerak, tidak dapat duduk tenang walaupun sesaat, anggota geraknya selalu menyentuh dan meraba sesuatu yang diperlihatkan olehnya. Oleh karena anak hiperaktif impulsive gerakan yang diperbuatnya selalu kurang atau tidak terkontrol, akibatnya anak sifatnya menjadi destruktuf. Setiap waktu dalam kelompoknya anak hiperaktif menarik perhatian karena menunjukan aktifitas yang berlebihan dan tak terarah. Bila dipandang dalam bidang sensorik, anak hiperaktif mempunyai perhatian yang kurang mudah dialihkan, seolah-olah tidak memperhatikan isyarat dan teguran yang diberikan kepadanya. Perhatian terarah dari satu obyek ke obyek lainya yang disenanginya. Ia berhenti atau beristirahat hanya sesaat saja. Keadaan ini pula yang menyebabkan anak tersebut mendapatkan kesulitan di sekolah. Bila diberikan suatu tugas oleh gurunya sukar sekali bisa dilaksanakan atau diselesaikan. Karena anaknya tersebut mempunyai suatu short span (perhatian pada tugas/obyek hanya berlangsung untuk waktu yang singkat saja). Selain gangguan dalam bidang sensorik motorik Leon Eisenberg selanjutnya menjelaskan bahwa juga ditemui gangguan dalam bidang emosi. Emosi sangat labil, ambang frustasinya sangat rendah. Apabila nilai ambang ini dilampaui dapat menimbulkan kemarahan atau ketakutan yang hebat (panik). Kemarahan itu sering kali dilampiaskan pada manusia atau benda lain yang berada disekitarnya. Banyak anak hiperaktif yang menunjukan gejala depresi dan tingkah laku anti sosial. Bahkan diperkirakan sekitar 25% anak hiperaktif kelak berkembang menjadi anak yang mengalami gangguan tingkah laku.

Dengan semakin majunya ilmu pengetahuan dan teknologi tidak juga mampu mengatasi semua permasalahan yang ada pada “sang buah hati”. Banyak permasalahan yang tak kunjung mengembirakan setelah dilakukan berbagai penanganan, bahkan banyak pula permasalahan yang justru semakin parah dan timbul permasalahan baru setelah “dicekoki” dengan berbagai macam obat-obatan kimia.

Tidak kalah membingungkan dan menambah keputusasaan orang tua yang karena ketidaktahuan bagaimana cara menanganinya, ketika tidak ada kemajuan yang dicapai dari maraknya iming-iming, janji-janji dan tidakadanya harapan yang diharapkan dari maraknya promosi oleh klinik-klinik, yayasan-yayasan atau lembaga-lembaga yang ujung-ujungnya hanya kedok untuk mencari keuntungan belaka. Konon katanya memiliki tenaga profesional yang dapat menangani anak-anak berkesulitan belajar dan berkebutuhan khusus dengan permasalahan autis – hiperaktif yang berpengaruh pada gangguan bicara.

Akibatnya..., karena tidak adanya kemajuan yang diharapkan tentulah yang dirugikan adalah fihak orang tua yang memiliki “sang buah hati”. Baik dari segi materi, tenaga dan waktu bahkan yang paling dirugikan adalah “sang buah hati” tercinta karena usia semakin bertambah (sadarilah).

Allah SWT Berfirman dalam QS. Ar Rahman [55] : 1-4,

(Allah) yang Maha pengasih. (1)”.

“Yang telah mengajarkan Al Qur’an (2)”.

Dia menciptakan manusia (3)”.

Mengajarnya pandai berbicara (4)”.

Ya, Dialah Allah SWT yang Maha pengasih yang telah menciptakan manusia, menurunkan AlQuran sesuatu yang menjadi penawar (obat) dan mengajarkan manusia agar pandai berbicara.

Atas dasar inilah tergerak hati kami (sebagai tenaga Speech Therapist) memadukan Al Qur’an (ayat-ayat Al Qur’an) – Sunnah dengan Metode Terapi Wicara, yang mana telah menghasilkan formula yang luar biasa, menakjubkan dan sangat cepat (tanpa obat, klenik ataupun syarat/pantangan tertentu yang harus dipenuhi) dalam menangani anak-anak dengan permasalahan autis – hiperaktif yang berpengaruh pada gangguan berkomunikasi (bahasa, bicara, suara dan irama kelancaran). Yang mana hasilnyapun sudah bisa dilihat dan dirasakan dengan nyata oleh keluarga secara langsung yang sampai saat ini telah kami tangani (tanpa maksud menyombongkan J).

Allah SWT Berfirman :

Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan suatu kaum sebelum mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri”. (QS. Ar Ra’d [13] : 11)

Maka bertanyalah kepada orang yang mempunyai pengetahuan jika kamu tidak mengetahui”. (QS. An Nahl [16 ] : 43)

Ayo...!!!,

Segera kita tolong mereka dan segera kita informasikan kepada lingkungan kerja, lingkungan sekolah, orang tua anak didik kita, tetangga, teman dekat, family , atau mungkin keluarga kita sendiri dengan kita rubah dan tangani “sang buah hati kita”untuk menjadi lebih baik dengan bertanya kepada yang memiliki pengetahuan kemudian mendapatkan penanganan. Siapa lagi yang peduli “buah hati kita” kecuali diri kita sendiri.

Ingat…!!!,

ü Kami menggunakan Al Qur’an – Sunnah, plus metode Terapi Wicara.

ü Niat kami Ikhlas karena Allah SWT untuk menolong “buah hati anda”, tidak dikomersialkan.

ü Tujuan utama kami agar “buah hati anda” dapat berbicara lebih cepat.

ü Bebas syirik dan bid’ah serta bukan magic, sihir, atau hipnotis.

ü Tanpa obat, klenik, mantra atau syarat tertentu.

ü Tidak ada larangan terhadap makanan tertentu kecuali yang dilarang oleh Allah SWT di dalam Al Qur’an.

( lihat Al baqarah [2] : 173, Al Ma’idah [5] : 3, Al An’am [6] : 145, An Nahl [16] : 115)

ü Infak Terapi keikhlasan anda dengan sistim subsidi silang.

ü Hanya Ridha Allah SWT yaitu ilmu yang bermanfaat.

ü Tetap siap membantu anda yang kurang mampu.

ü Penanganan untuk seluruh umat manusia, tidak membedakan agama, suku, ras atau warna kulit.

ü Beritahukan kepada mereka yang membutuhkan penanganan ini, segera......!

ü Dapat diperbanyak dan disebarluaskan sebagai informasi dan ladang amal ibadah anda.

Alhamdulillah.., hanya karena atas kehendak Allah SWT semua yang kami tangani mengalami kemajuan lebih cepat.

Cobalah sebelum ada kata : “terlambat dan menyesal”.

Anak adalah amanah ...!

Related Articles :


Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

44 komentar:

Ummu Maaya mengatakan...

Assalamu'alaykum. Apakah ada kemungkinan bagi kami yang bertempat tinggal jauh untuk menerapkan metode ini pada anak kami?

RADHIT mengatakan...

Sangat terbukti, metode ciptaan Pak Anton memang luar biasa...!

BisnisOnline2005 mengatakan...

kami yang tidak memiliki biaya, apakah dapat diajarkan kepada kami surat dan ayat apa yang harus dibaca untuk anak hiper aktif.

Kami tunggu balasannya Terima kasih

RADHIT mengatakan...

@BisnisOnline2005 : Mohon maaf sebelumnya, sebaiknya anak anda langsung dibawa saja ke klinik Pak Anton, mengingat di klinik tsb lebih mengutamakan tindakan terhadap pasien daripada bisnis. metode terapi yg digunakan Pak Anton sangat efektif mengatasi hiperaktif. Seperti pengalaman saya sendiri, anak saya yg dulu hiperaktif langsung bisa duduk saat itu juga setelah ditangani Pak Anton. Masalah biaya Insya Allah tidak memberatkan, karena di klinik tsb menggunakan sistem subsidi silang,jadi biaya terapi disesuaikan dengan kemampuan/penghasilan kita. Segera atasi permasalahan anak anda sebelum terlambat.

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum. Kami di makassar,utk penanganan anak kami yg hiperaktif bgm caranya? Harus dibawa langsung yah? Kira2 berapa lama kalau mau diterapi?

Unknown mengatakan...

Assalammualaikum...
Saya Puan Nor Hasnilawani Hashim dari Malaysia..
Sya juga mempunyai dua orang anak Autisme..
Bagaimanakah caranya untuk saya merawat dengan kaedah tuan. Sedangkan saya amat jauh dari tuan.

Unknown mengatakan...

saya mau penelitian tentang metode alquran dalam penanganan anak hiperaktif. bisa saya minta saran dan masukan pa? terimakasih...

Unknown mengatakan...

Berapa nomor kontak yang bisa dihubungi?

damar mengatakan...

please infonya..dimana n no tlp.. wa saya 081314798444

damar mengatakan...

please infonya..dimana n no tlp.. wa saya 081314798444

Unknown mengatakan...

ini dmn ?
no telpnya brp ?
kurang jelas
ini nomor sy an Ryan 089611706369

RR mengatakan...

Dimana alamatnya pak?? Anak saya umur 3 thn blm bisa bicara dan autism. Mohon bantuannya. Saya di pulau madura.

Fabiya mengatakan...

Maaf apa sdh ada balasan dari pemulis Blogger ini? Saya jg mau tau? Sy jg di mks..

pbc mengatakan...

G jelas alamatnya
Caranya bagaimana?

Unknown mengatakan...

Apakah terapinya msh ada ?
Alamat lengkapnya dimana

Unknown mengatakan...

Ini lokasinya dmn? No yg bs dihubungi??

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum kami di makassar lokasinya dimana ya ?

Unknown mengatakan...

Apakah ada no hape yg bisa di hubungi ?

Unknown mengatakan...

Lokasi dmn ya?ada no hp yg bisa dihubungi?

the coro mengatakan...

Ada kontak yg bisa dihubungi?

Unknown mengatakan...

Ada kontak yg bisa di hbungi pak

Syauqi mengatakan...

Minta kontak yang bisa di hubungi

Unknown mengatakan...

Klinik pak anton adanya di surabaya..gmna klo saya yg tinggal di medan mau berobat sangat jauh. Apa ada perqakilan klinik pak anton di medan ?

Unknown mengatakan...

Ada kontak yg bsa dihubungi pak? Saya butuh penanganan dr bpk anak saya yg hyperaktif... Ini no wa saya 082392966660
Terimakasih

Unknown mengatakan...

Saya punya anak perempuan autis dewasa. Umur 20 thn. Bs disembuhkan kah. Dan anak sy lk2 umur 10 thn. Hiperaktif. Sy di samarinda. Gimana caranya. Mohon banget penjelasannya. Mksh.

Unknown mengatakan...

Saya punya anak perempuan autis dewasa. Umur 20 thn. Bs disembuhkan kah. Dan anak sy lk2 umur 10 thn. Hiperaktif. Sy di samarinda. Gimana caranya. Mohon banget penjelasannya. Mksh.

Unknown mengatakan...

Boleh ksh tau alamat dan no tlp nya ?

fauzan mengatakan...

Bisa minta alamat dan nomor teleponnya Pak? Anak saya mengalami ADHD

Unknown mengatakan...

Ini Malang nya dimana ya?

Unknown mengatakan...

Adakah klinik terapi wicarannya dibandung

abdul mengatakan...

anak autis umur 5th..mhm.petunjuk...domisili.di jakarta

abdul mengatakan...

mhn alamatnya..sy berdomisili di jakarta...no hp saya 08129199224

Unknown mengatakan...

Ada cabang sekitar jakarta pak?

Unknown mengatakan...

Ada cabang sekitar jakarta pak?

Unknown mengatakan...

Dimedan lah

Unknown mengatakan...

Dimana tempat terapinya pak
Kmi di jambi adakah cabang di jambi
Ada no tlp/wa

fauzan mengatakan...

Mohon info nomor teleponnya pak? Saya domisili di Jakarta.
No wa saya 08561430848

Abi Supriadi mengatakan...

Anak saya umurnya 5 th kurang 1 blm 4 hari.blm bisa bicara gemna caranya supaya cepat mudah respon.

Unknown mengatakan...

Assalammualaikum.. Paka saya dari medan.. Gimana saya bisa konsultasi sama bpak? Mohon dibalas yah pak.. Minta no gp yah pak

Posting Komentar

 
Free Host | new york lasik surgery | cpa website design